fbpx

Foto: Rumah Pohon Merbabu Park

Sedang mencari tempat staycation yang tidak jauh dari perkotaan, tetapi suasana dan pemandangannya berbanding seratus delapan puluh derajat?

Berlokasi di Desa Kopeng, Kecamatan Getasan, Kabupaten Semarang, Merbabu Park menyediakan penginapan yang bisa dijadikan alternatif untuk staycation seru bersama keluarga atau teman.

Berada di lereng Gunung Merbabu, Merbabu Park menawarkan penginapan dengan suasana sejuk, pepohonan rindang, dan pemandangan indah. Sangat cocok untuk “kabur sejenak” dari padatnya aktivitas di perkotaan.

Merbabu Park menyediakan penginapan dengan berbagai macam tipe yang bisa menjadi pilihan, cukup disesuaikan saja dengan kebutuhan staycation.

Mencari penginapan berkapasitas empat orang dengan konsep “menyatu dengan alam”? Supercamp Gazebo bisa memenuhi kebutuhanmu ini.

Ingin memenuhi impian masa kecil menginap di rumah pohon? Rumah Pohon menjadi opsi paling tepat dengan kapasitas empat orang.

Satu lagi tipe penginapan di Merbabu Park. Executive Glamping, penginapan kapasitas empat orang dengan fasilitas komplet dengan bentuk bangunan seperti gelondongan kayu utuh.

Berbagai tipe penginapan di Merbabu Park bisa dilihat video ulasannya di sini. Segera agendakan staycation di penginapan Merbabu Park melalui nomor WhatsApp ini, yuk!

Bagikan tulisan ini

WhatsApp
Facebook
Twitter
LinkedIn
Print

Diunggah oleh:

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Tulisan lainnya:

Sedang mencari lokasi staycation di Tawangmangu? Yuk, cobain nginep di Superior Glamping yang ada di ...

Menikmati keindahan alam sambil santai di penginapan mewah? Ocean Deluxe Mentari Ocean View siap memberi ...

The Lawu Group dengan penuh rasa syukur dan semangat merayakan perjalanan delapan tahun. Perayaan Milad ...

The Lawu Group kembali menggelar rapat kerja tahunan atau Annual Meeting yang berlangsung selama dua ...

Tirto Gumarang Park menghadirkan Executive Cottage, penginapan eksklusif yang menawarkan kenyamanan maksimal di tengah panorama ...